Postingan

Menampilkan postingan dari Februari 5, 2011

Kementrian Kelautan: Minsel Potensial, Bisa Tembus Pasar Eropa

Gambar
Bupati Christiany E Paruntu didampingi Dirjen  Tangkap Kementian Kelautan & Perikanan DR Dedy Sutisna dan Dirjen Pengolahan & Pemasaran Hasil Perikanan (P2HP) Prof DR Martani Huseini. (Foto, andries) AMURANG, beritaminsel.com--Bukan janji, tetapi bukti nyata akan dilakukan Bupati Minsel Christiany E Paruntu (CEP) untuk rakyat Minsel. Dan, Jumat (4/2) kemarin. Bupati Tetty Paruntu demikian panggilan CEP memperlihatkan janji=janji dimaksud. Seperti kedatangan pejabat tinggi dari Kementrian Kelautan dan Perikanan untuk memberikan harapan nyata benar-benar terlihat. ''Seperti anda lihat, saat ini saya mendatangkan pejabat-pejabat dari Kementrian Kelautan & Perikanan masing-masing Dirjen Tangkap DR Dedy Sutisna dan Dirjen P2HP Prof DR Martani Huseini. Kedatangan kedua pejabat Kementrian Kelautan dan Perikanan sebagaimana janji sebelumnya. Bahwa, mereka akan memperjuangkan Kabupaten Minsel untuk mendapat bantuan soal perikanan. Bukan hanya itu saja, say

Rumah Tertimbun Longsor, Tambingon Evakuasi 6 KK di KM3

Gambar
Salah satu rumah yang sebagiannya tertimbun longsor Selasa (1/2) di Desa Kilometer Tiga KILOMETER TIGA, beritaminsel.com--Akibat curah hujan yang tinggi akhir-akhir ini di Kabupaten Minahasa Selatan, membuat masyarakat yang ada dipinggiran daerah aliran sungai (DAS) dan perbukitan was-was. Pasalnya, sering terjadi tanah longsor dan banjir. Dan terbukti, sejak Senin (1/2) dan Selasa (2/2) curah hujan di Amurang dan Minsel ikut membuat warga takut. Ketakutan pun terjadi manakala Hukum Tua Desa Kilometer Tiga Nontje M Tambingon langsung mengevakuasi 2 KK yang ada di desanya. Dimana, kedua rumah milik Kel.Pattyranie-Pontoh dan Kel Mongkareng Selang, Kel. Woley Aluy dan Kel. Durant Palit, Kel. Setlitg Sambow dan Kel. Matahang Frans. Tak hanya itu saja, pemilik rumah tersebut dilarang untuk tidur pada malam hari. Dan harus diusingkan ke tempat yang paling aman. Mengingat, cuaca ekstrim belum akan berhenti. ''Terpaksa, saya bersama masyarakat lainnya langsung mengusi